Seru! Detikers Antusias Banget Jajal Langsung Oppo Find X
140 Views | Jumat, 20 Jul 2018 21:59 WIB
Dalam acara Ngopi with Find X bersama detikINET, ratusan detikers beruntung berkesempatan langsung menjajal flagship teranyar dari Oppo itu. Seru banget deh acaranya!