Kenalan dengan Putri Cantik Eminem yang Jadi Influencer
Hide Ads

FotoINET

Kenalan dengan Putri Cantik Eminem yang Jadi Influencer

Istimewa - detikInet
Senin, 12 Agu 2019 20:25 WIB

Jakarta - Ketika masih kecil, ia sering tampil di video klip bapaknya sang rapper terkenal, Eminem. Kini ia sudah dewasa dan menjadi influencer Instagram.

Hailie Jade Scott Mathers sering tampil di video klip Eminem. Lagu semacam Mockingbird dan Hailie’s Song pun didekasikan untuknya. Foto: Instagram

Tapi Jade tidak mengikuti jejak ayahnnya menjadi penyanyi, dia menjadi influencer Instagram. Foto: Instagram

Akunnya yang beralamat di @haiiejade punya 1,6 juta follower. Foto: Instagram

Ia memajang beragam foto dari minum kopi, gaya busana dan tips kecantikan. Foto: Instagram

Jade yang sekarang berusia 23 tahun sedang kuliah di Michigan State University dan mulai aktif di Instagram sejak 2016. Foto: Instagram

Meski dia tak pernah berfoto bersama sang ayah, Jade pernah menyebut bahwa hubungan keduanya amat dekat. Foto: Instagram

Eminem sendiri punya tiga anak termasuk Jade. Foto: Instagram

Jade menggunakan aplikasi LikeToKnow sehingga follower bisa membeli busana yang dia pakai dan dia mendapat persenan dari situ. Foto: Instagram

Kadang dia memajang foto sehari-hari seperti sedang makan. Foto: Instagram

Atau selfie. Foto: Instagram

Saat sedang liburan. Foto: Instagram

Cukup banyak yang bilang bahwa Jade miirip ayahnya. Foto: Instagram

(/)