Gelaran Samsung Galaxy Land Pertama di Indonesia
Hide Ads

FotoINET

Gelaran Samsung Galaxy Land Pertama di Indonesia

Muhamad Imron Rosyadi - detikInet
Selasa, 21 Mei 2019 22:14 WIB

Jakarta - Untuk pertama kalinya, Samsung menggelar Galaxy Land di Indonesia. Seperti apa ekshibisi produk terbesarnya itu? Berikut potretnya.

Samsung membuka Galaxy Land yang merupakan pameran produk terbesar dan terlengkap Samsung yang juga disertai dengan layanan purnajual. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET)

Samsung bekerja sama dengan PT Nusa Abadi Sukses (NASA) dalam menggelar Galaxy Land perdana di Tanah Air. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET)

President Samsung Electronics Indonesia JaeHoonKwon (tengah), ikut merasakan pengalaman di Galaxy Land. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Galaxy Land ini mengambil tempat di Lippo Mall Puri. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Galaxy S10, flagship teranyar Samsung, tampak sedang diburu oleh pengunjung. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Galaxy Note 9 juga sepertinya masih mengundang rasa penasaran pengunjung. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Tak cuma lini flagship, smartphone kelas menengah seperti lini Galaxy A terbaru juga ikut dihadirkan. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Galaxy M20 juga ikut menampakkan dirinya di Galaxy Land. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Tak ketinggalan, ada Galaxy Tab S5e. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Seri-seri Galaxy A terdahulu juga masih disertakan Samsung di Galaxy Land. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Selain perangkat mobile, Samsung juga memboyong televisi 8K miliknya di Galaxy Land. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Produk-produk dari Harman Kardon pun turut menghiasi sudut-sudut Galaxy Land. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Headphone JBL dan AKG juga terlihat berderet di pameran ini. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET) Β 

Sejumlah promo dan program menarik ditawarkan oleh Samsung di Galaxy Land, bahkan ada flash sale di waktu tertentu. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET)

Samsung Galaxy Land diselenggarakan mulai 20 hingga 26 Mei. (Foto: Muhamad Imron Rosyadi/detikINET)

(/)