Oppo akan merilis K3 pada 7 Agustus. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Kotak K3 dibuat panjang, mirip seperti Oppo Reno. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Inilah isi dalam kotak kemasan Oppo K3 di Indonesia. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Ada buku petunjuk dan kartu garansi. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Dibekali charger, kabel data dan case silicon transparan. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Oppo K3Β menawarkan layar Panoramic OLED tanpa notch. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Bagian belakang dibuat seperti kaca dengan gradasi warna. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Mengacu pada data GSM Arena, Oppo K3 punya layar 6,5 inch dengan resolusi Full HD+. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Mengusung kamera pop-up 16 MP. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Bi bagian belakang terdapat kamera ganda. Ukurannya 16 MP dan 2 MP. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Ponsel ini ditenagai Snapdragon 710. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Kapasitas baterainya 3.765 mAh yang dilengkapi pengisian cepat VOOC 3.0. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET
Di China ponsel ini dibanderol Rp 3,3 juta. Kira-kira di Indonesia berapa ya? Bisa menebaknya detikers? Foto: Adi Fida Rahman/detikINET