Robert Downey Jr Jadi Dr Doom Picu Pro Kontra Netizen
Pool - detikInet
Tautan telah disalin
Jakarta -
Robert Downey Jr secara mengejutkan akan memerankan karakter Dr Doom. Netizen jelas heboh mendengarnya sampai ada pro kontra.
Robert Downey Jr dulu memerankan Iron Man tahun 2008, kini kembali sebagai Dr Doom. Foto: Twitter
Robert Downey Jr melakukan pose yang sama seperti saat pertama kali memerankan Tony Stark di film Iron Man. Foto: Twitter
"Ini adalah pengumuman terbesar, RDJ kembali sebagai Dr Doom," sebut netizen ini yang memberikan dukungan. Foto: Twitter
Bagaimana perasaan kalian tentang RDJ menjadi Dr Doom di Marvel Cinematic Universe? Foto: Twitter
Tentu tak semua senang. "Ini benar-benar salah satu casting terburuk dan tergila sepanjang masa. Tidak masuk akal, terutama setelah warisan Iron Man. Anda bisa dengan mudah memilih (yang lain) dengan baik dan orang-orang akan dengan mudah mendukung Dr Doom. Saya tidak tahu bagaimana Anda bisa bersemangat untuk ini," tulis akun ini. Foto: Twitter
Kalau akun ini antusias karena yakin RDJ akan hebat memerankan Dr Doom. Foto: Twitter
Kembalinya RDJ dianggap akan memulihkan performa Marvel Cinematic Universe. Foto: Twitter
Bersorak gembira karena RDJ kembali dan memerankan Dr Doom. Foto: Twitter
Tapi netizen ini menyesalkan bahwa dua adegan ikonik ini seakan sudah tidak ada artinya karena kedua aktor sama-sama sudah kembali. Foto: Twitter
Ada juga fans yang sudah membuat poster film Dr Doom yang diperankan Robert Downey Jr. Foto: Twitter