Jakarta - Apakah detikers pernah memainkan game offine di handphone? detikINET punya rekomendasi nih buat kalian yang sedang cari game offline Android dan iPhone.
(/)
FotoINET
Rekomendasi Game Offline Android dan iPhone, Seru Lho!
Rabu, 12 Jan 2022 21:10 WIB
BAGIKAN
Evertale menjadi game pertama yang akan direkomendasikan. Memiliki konsep Role Playing Game (RPG), pemain akan menyelami dunia fantasi menakjubkan dipenuhi monster misterius. Foto: (Google Play Store).
BAGIKAN