FotoINET

Pemuda Difabel Jago Coding Dibayar Pakai Dollar

Robby Bernardi - detikInet
Kamis, 09 Sep 2021 22:36 WIB
1 dari 7
Hary Ardy Himawan (26), warga Desa Limpung, Kecamatan Limpung, Batang, adalah penyandang difabel dengan kemampuan membuat coding aplikasi. (Foto: Robby Bernardi/detikcom)
Batang - Difabel bukan halangan untuk berkarya. Seorang pemuda di Batang jadi programmer, mendalami coding dan dibayar pakai dollar.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork