FotoINET
Canggih! Ini Dia Ponsel Oppo dengan Kamera di Dalam Layar
Aisyah Kamaliah - detikInet
Shenzhen -
Juli lalu, bos Oppo pernah memamerkan ponsel yang punya kamera di dalam layar. Pada gelaran Oppo Inno Day 2019, detikINET berkesempatan menggenggamnya langsung.
(/)