Cosplayer Cantik Ini Bisa 'Berubah' Jadi Siapa Saja
Hide Ads

FotoINET

Cosplayer Cantik Ini Bisa 'Berubah' Jadi Siapa Saja

Istimewa - detikInet
Jumat, 09 Nov 2018 06:10 WIB

Jakarta - Beberapa cosplayer punya keahlian bisa berubah sangat mirip dengan beragam karakter, bermodal make up dan kostum. Ini salah satunya.

Namanya Ksenia Perova, gadis usia 21 tahun asal Rusia. Dia mulai beraksi sebagai cosplayer sejak tahun 2014. Foto: Instagram
Berbekal keahlian make up dan kostum, Ksenia dipuji karena bisa megubah dirinya jadi karakter-karakter fiksi terkenal. Ini misalnya, menjadi tokoh wanit di film Hotel Transylvania. Foto: Instagram
Kalau ini menjadi sosok di game Biosshock. Foto: Instagram
Kalau ini menjadi Mantis di Guardian of Galaxy. Dia selalu berusaha total melebur jadi karakter yang diperankan. Foto: Instagram
Menjadi sosok di game The Last of Us. Berkat keahliannya ini, Ksenia sudah mengumpulkan puluhan ribu follower di akun Instagram-nya. Foto: Instagram
Kala berperan menjadi salah satu karakter di serial Game of Thrones. Foto: Instagram
Berperan sebagai Belle dari Beauty and the Beast. Foto: Instagram
Berperan menjadi sosok Mulan. Mirip bukan? Foto: Instagram
Kalau ini sosok di film Wreck It Ralph. Foto: Instagram
Ke depannya, Ksenia ingin terus aktif di dunia cosplay dan mengembangkan skillnya 'merubah diri'. Foto: Instagram
Saat menjadi sosok Alita. Foto: Instagram
“Kupikir, cosplayer lain menjadi inspirasiku. Aku sering melihat-lihat gambar cosplayer keren di internet dan ingin jadi seperti mereka,” katanya. Foto: Instagram
(/)