Pasalnya merk dagang Alphabet ternyata telah dimiliki oleh BMW. Alphabet adalah anak perusahaan BMW yang bergerak di bidang leasing mobil. BMW juga mengatakan Alphabet adalah salah satu bagian paling penting dari operasi bisnisnya.
Lebih lanjut, BMW mengaku tak ada mendapat informasi soal pengumuman Alphabet, termasuk juga tawaran dari Google terkait kepemilikan merk dagang Alphabet dan nama domain alphabet.com.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Selain itu Google juga menegaskan tidak merilis produk atau jasa apapun dengan Alphabet, pada Senin (10/8/2015) kemarin, sehingga mereka merasa tidak melakukan pelanggaran paten penggunaan nama.
(yud/fyk)