Kegembiraan itu diumumkan sang suami Zachary Bogue melalui akun Twitternya @zackbogue. "Baby boy Bogue born last night. Mom (@marissamayer) and baby are doing great--we couldn't be more excited!," demikian bunyi tweet yang diposting 1 Oktober 2012 tersebut.
Anne Espiritu, juru bicara Yahoo mengatakan, buah cinta Marissa dan Bogue itu belum memiliki nama. Marissa bahkan mengontak sejumlah orang untuk meminta pendapat soal nama bayinya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Dia terlibat dalam semua pengambilan keputusan penting. Dia juga memiliki kepemimpinan tim yang sangat kuat," tambahnya.
(rns/ash)