Tak Disangka, Hewan-hewan Ini Ternyata Berbadan Raksasa
Hide Ads

FotoINET

Tak Disangka, Hewan-hewan Ini Ternyata Berbadan Raksasa

Istimewa - detikInet
Kamis, 16 Agu 2018 19:13 WIB

Jakarta - Pernah terbayang bisa seberapa besar ukuran hewan seperti siput atau rusa di luar neger? Satu bocoran: ukurannya jauh lebih besar dibanding di sini.

Besarnya buaya air asin jika dibandingkan dengan manusia. Foto: Boredpanda

Besarnya sekali yaΒ giant African land snail ini jika kita mengingat ukuran dari siput yang biasa dijumpai di sawah. Foto: Boredpanda

Potret giant leatherback sea turtle jika dibandingkan dengan manusia. Foto: Boredpanda

Manusia tampak mungil jika berada di sebelah giant oceanic manta ray. Foto: Boredpanda

Perbandingan manusia dengan paus bungkuk. Foto: Boredpanda

Jika rusa di Istana Bogor ukurannya bisa dibilang tidak besar, lain halnya dengan rusa Amerika Utara. Foto: Boredpanda

Jika manusia disandingkan dengan Quetzalcoatlus Northropi, hewan terbang terbesar yang pernah tercatat. Foto: Boredpanda

Hewan marsupial asal Australia bernama wombat ini ternyata bisa tumbuh hingga sebesar ini. Foto: Boredpanda

Tangan manusia saat bersebelaha dengan cakar beruang. Foto: Boredpanda

Kalau ini besarnya cakar elang saat dibandingkan dengan kuku manusia. Foto: Boredpanda

Besarnya tangan gorila jika disandingkan dengan tangan manusia. Foto: Boredpanda

Kalau jantung paus biru sudah sebesar ini, kebayang kan bagaimana besar hewan tersebut seutuhnya? Foto: Boredpanda

Kalau paus biru terlalu jauh, mungkin bisa takjub dengan ukuran paru-paru kuda ini. Foto: Boredpanda

Dua ekor coyote tampak kerdil jika bersebelahan dengan serigala. Foto: Boredpanda

Tapi serigala juga masih kalah besar dibanding babi hutan. Foto: Boredpanda

(/)