Unjuk Gigi Vendor Teknologi di IFA 2016
Hide Ads

FotoINET

Unjuk Gigi Vendor Teknologi di IFA 2016

Pool - detikInet
Senin, 05 Sep 2016 15:03 WIB

Jakarta - Ribuan pengunjung dan sederet vendor elektronik tumpah ruah di pameran IFA 2016 berlangsung di Berlin, Jerman. Gadget unik dan menarik pun bisa dicoba di sini.

Acara tahunan IFA 2016 berlangsung dari tanggal 2 - 7 September di Berlin, Jerman. Foto: GettyImages
Deretan vendor seperti Huawei, Samsung, Sony, Asus, LG dan masih banyak lagi turut memeriahkan dengan kehadiran produk terbarunya. Foto: GettyImages
Area Samsung di IFA 2016. Foto: GettyImages
Di sini pengunjung dapat merasakan langsung produk-produk terbaru yang ditawarkan seperti Samsung Gear VR.  Foto: GettyImages
Mengoperasikan Samsung Galaxy Note 7 di dalam air. Foto: GettyImages
Jam pintar terbaru Samsung.  Foto: GettyImages
Samsung Gear VR. Foto: GettyImages
Area Huawei di IFA 2016. Foto: GettyImages
Layar-layar TV Samsung.  Foto: GettyImages
Di luar gedung, ada juga area booth China Express Foto: GettyImages
Selain China, ada juga booth Thai tradisional.  Foto: GettyImages
(/)