Penampakan HTC One M9 Paling Realistis
Hide Ads

FotoINET

Penampakan HTC One M9 Paling Realistis

- detikInet
Minggu, 22 Feb 2015 13:58 WIB
Jakarta - Penampakan HTC One M9 kembali hadir, tapi juga dalam bentuk render seperti bocoran-bocoran sebelumnya. Hanya saja dikatakan kali ini penampakannya yang paling mendekati nyata, karena dianggap paling sesuai dengan bocoran yang ada.
Halaman 2 dari 0
(/pl)
Berita Terkait