Gagal ke Piala Dunia 2022, Italia Diolok Netizen Cuma Bisa Nobar
Secara mengejutkan, Italia yang notabene sebagai juara Euro 2020 malah gagal lolos ke Piala Dunia 2022 yang digelar di Qatar. Fans ini pun menilai Piala Dunia tanpa Italia itu hambar. Foto: Twitter
Ada pula netizen yang olok-olok fans dan tim Italia lagi nobar Piala Dunia 2022. Foto: Twitter
Pemain Italia mengawali akhir pekan dengan nobar bukan bertanding. Foto: Twitter
Fans Italia yang begitu lesu saat gelaran Piala Dunia 2022. Foto: Twitter
Ejekan di Piala Dunia 2022, aktor Morgan Freeman 1 kali tampil dan Italia 0. Foto: Twitter
Ada juga fans Italia yang memilih hibernasi di ajang Piala Dunia edisi kali ini. Foto: Twitter
Tim Italia boleh saja absen, tapi jersey terbaru mereka malah dijual di area pertandingan. Foto: Twitter
Warga Italia tetap boleh berbangga, timnasnya boleh absen, tapi perwakilan wasitnya tetap ikut serta di Piala Dunia 2022. Foto: Twitter
Italia adalah negara dengan tim sepak bola besar dan pernah menjuarai Piala Dunia sebanyak empat kali, namun kali ini tidak lolos. Foto: Twitter
Terakhir juara itu tahun 2006, sekarang mungkin di-skip dulu ya. Foto: Twitter