Intip Megahnya Babak Playoff MPL ID S10 di Jiexpo Theatre

Setelah menggelar reguler season, MPL ID S10 akhirnya masuk ke babak playoff. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Keseruannya diselenggarakan secara offline di Jiexpo Theatre. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Namun jika belum bisa datang secara langsung ke venue, Moonton juga menyuguhkannya melalui channel Youtube MPL Indonesia. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Di Jiexpo Theatre, para penggemar tidak hanya bisa melihat tim kesayangannya bertanding. Akan tetapi banyak spot foto yang instagramable. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Selain itu, bisa memboyong beberapa merchandise dari tim-tim esports ternama. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Moonton pun menyediakan tempat bermain Mobile Legends layaknya pro player. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Termasuk mini games yang menyediakan banyak hadiah. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Sedikit informasi, bahwa di babak playoff ada enam tim yang bersaing memperebutkan gelar juara. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Mereka adalah Onic Esports, RRQ Hoshi, Alter Ego, Aura Fire, Bigetron Alpha, dan Rebellion Zion. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Untuk dua tim yang sudah mengamankan posisi upper bracket ada RRQ Hosh dan Onic Esports. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Kedua berhak mendapatkan tempat aman tersebut, setelah mengisi peringkat dua teratas di babak reguler season. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Selain menyabet gelar sebagai tim Mobile Legends terbaik di Indonesia, Moonton menyiapkan hadiah uang tunai. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Keenam tim ini memperebutkan total hadiah senilai USD 300 ribu atau sekitar Rp 4,6 miliar. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Setidaknya babak playoff digelar selama lima hari. Foto: (Panji Saputro/detikINET).

Keseruannya digelar mulai dari tanggal 19-23 Oktober 2022. Foto: (Panji Saputro/detikINET).