Masker 'Senyum' Pegawai di Jepang Ini Bikin Netizen Kagum

Pegawai di sebuah toko di Jepang, Takeya, memakai masker yang unik -- berbentuk senyuman. Foto: Takeya.co.jp via Bored Panda

Hal ini mereka umumkan melalui Twitter resmi toko. Foto: Takeya.co.jp via Bored Panda

"Karena pandemi telah menjadikan normal dalam penggunaan masker, kami meluncurkan 'kampanye senyuman' untuk menunjukkan bagaimana kami masih ingin memberikan Anda senyuman melalui masker," tulisnya. Foto: Takeya.co.jp via Bored Panda

Masker ini sepertinya berhasil memberikan efek ramah dengan menampilkan senyum manis dari para pegawai. Foto: Takeya.co.jp via Bored Panda

Solusi banget buat mereka yang merasa sedih karena tidak bisa memberikan senyuman dikarenakan penggunaan masker. Foto: Takeya.co.jp via Bored Panda

Pria dan wanita memiliki desain yang sedikit berbeda jika diperhatikan dengan saksama. Foto: Takeya.co.jp via Bored Panda

Kampanye ini pun viral hingga diliput oleh berbagai media. Foto: Takeya.co.jp via Bored Panda

Tanggapan netizen juga berbeda dengan adanya kampanye ini. Kalau menurut kalian bagaimana, detikers? Foto: via Bored Panda