Unboxing Vivo X50 Pro, Bawa Kamera Bergimbal dan Desain Mewah

Kotak kemasan Vivo X50 Pro dibuat semewah ponselnya. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET

Aksesori yang diberikan sangat lengkap. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET

Permukaan dove berpadu dengan degradasi warna membuat tampilannya mewah. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET

Mengusung panel AMOLED dengan ukuran 6,56 inch Full HD+ dengan refresh rate 90Hz. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET

Tepian layan di sisi kanan dan kirinya dibuat melengkung. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET

Mengusung punch hole yang sangat kecil. Ukuran kameranya sendiri 32 MP. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET

Mengusung kamera utama beresolusi 48 MP f/1.6 dan menggunakan sensor micro gimbal dari Sony IMX592. Disandingkan dengan kamera portrait 13 MP f/2.5, periskop 8 MP f/3.4, zoom optik 5x, dan ultrawide 8 MP f/2.2. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET

Bagian bawahnya hanya terdapat port USB Type C dan speaker. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET

Bodinya langsing, dimenasinya 158.5 x 72.8 x 8 mm. Sementara bobotnya hanya 181,5 gram Foto: Adi Fida Rahman/detikINET

Vivo X50 Pro ditunjang oleh chip Snapdragon 765G. Baterainya berdaya tampung 4.315 mAh. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET

Harga vivo X50 Pro dibanderol Rp 9.999.000 dengan RAM 8 GB dan ROM 256 GB. Foto: Adi Fida Rahman/detikINET