Bukan Alien, Ini Wajah Serangga yang Ditangkap dengan Kamera Makro

Banyak hal yang tidak bisa dilihat dengan mata telanjang, termasuk dunia serangga. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Jika diihat dengan lensa makro, hewan-hewan ini terlihat seperti alien. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Foto-foto ini merupakan karya dari Mofeed Abu Shalwa, seorang fotografer asal Arab Saudi. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Tidak hanya fotografer, ia juga seorang peneliti yang fokus meneliti kumbang. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Untuk mengambil foto hewan-hewan ini, Shalwa harus menjelajahi lebih dari tujuh hutan di seluruh dunia. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Mulai dari hutan di Austria, Amazon hingga Malaysia. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Sebagian besar serangga yang menjadi objek fotonya merupakan satwa yang terancam langka. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Untuk mengambil foto-foto ini, Shalwa menggunakan teknologi focus stacking untuk mendapatkan depth of field yang cukup. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Shalwa mulai terjun ke dunia fotografi pada tahun 2010. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Ia telah mencoba semua genre fotografi, tapi enggah menjajal fotografi makro. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Alasannya menarik, karena ia awalnya memiliki fobia terhadap serangga. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Untuk melawan rasa takutnya, Shalwa memilih untuk mengambil foto dari hewan yang ia takuti. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Caranya untuk menghilangkan rasa takutnya sepertinya berhasil. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Karya Shalwa yang diunggah di situs Youpic telah dilihat lebih dari 10 juta kali. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda

Selain itu ia juga mendapatkan lebih dari 147 penghargaan internasional di bidang fotografi. Foto: Mofeed Abu Shalwa via Bored Panda