Penampilan Menawan Honor V20 Menggoda Pandangan

Honor V20 menawarkan bentangan layar lapang. Rasio screen to body mencapai 91,82%. Foto: Sina Mobile
Hal tersebut dikarenakan penerapan kamera depan yang berada dalam layar. Foto: Sina Mobile
Honor menempatkan kamera 25 MP di pojok kiri atas. Foto: Sina Mobile
Tapi yang tidak kalah menarik penampilan bagian belakang Honor V20. Foto: Sina Mobile
Terdapat efek atau gradasi V. Foto: Sina Mobile
Selain sensor sidik jari, terdapat kamera berukuran 48 MP dan sensor 3D ToF. Foto: Sina Mobile
Bagian atasnya terdapat port jack audio. Foto: Sina Mobile
Sementara di bagian bawahnya terdapat port USB type C. Foto: Sina Mobile
Ponsel ini punya baterai berkapasita 4.000 mAh dilengkapi fitur 22,5W SuperCharge. Diklaim mampu mengisi 55% hanya dalam 30 menit. Foto: Sina Mobile
Ponsel ini punya layar LCD IPS 6,4 inch dengan resolusi HD+. Foto: Sina Mobile
Honor mentenagai ponselnya ini dengan Kirin 980 yang punya fabrikasi 7 nm. Foto: Sina Mobile
Penjualan di China akan dimulai 28 Desember mendatang. Untuk varian RAM 6 GB dan ROM 64 GB dilepas seharga 2.999 yuan atau sekitar Rp 6,3 juta. Sementara versi paling gahar, RAM 8 GB dan ROM 128 dilepas 3.499 atau sekitar Rp 7,4 juta. Foto: Honor