Rumah Mewah Bos Teknologi Senilai Rp 1,8 Triliun
Scott McNealy merupakan mantan CEO Sun Microsystems, perusahaan teknologi asal AS yang dijual ke Oracle senilai USD 7,4 miliar pada 2010 lalu. Foto: Rex Real Estate
Selama berkarir di Silicon Valley, ia sukses mengumpulkan pundi-pundi yang membuatnya mampu membangun rumah mewah seharga Rp 1,8 triliun. Foto: Rex Real Estate
Dibangun di atas tanah seluas lebih dari 5 hektar, properti tersebut merupakan hunian empat lantai dengan luas bangunan sekitar 2.600 meter persegi. Foto: Rex Real Estate
Terdapat pusat kebugaran di dalam rumahnya. Foto: Rex Real Estate
Bioskop mini menjadi fasilitas mewah lain di rumah McNealy. Foto: Rex Real Estate
Rumah McNealy bahkan memiliki ruangan khusus untuk bermain billiar dan poker. Foto: Rex Real Estate
Untuk memanjakan keempat anaknya. terdapat sebuah gelanggang yang dapat digunakan untuk bermain hoki es. Foto: Rex Real Estate
Butuh waktu tujuh tahun bagi McNealy untuk membangun hunian mewahnya ini, terhitung sejak 2001. Foto: Rex Real Estate
Setelah sepuluh tahun rumah tersebut ditinggali keluarganya, ia dan istrinya memutuskan untuk menjualnya. Foto: Rex Real Estate
Anak-anaknya yang telah beranjak dewasa sehingga tak lagi tinggal di rumah mereka menjadi alasan McNealy beserta istri untuk menjual hunian mewah itu. Foto: Rex Real Estate