Android Cantik dan Atraksi Robot Asimo di Museum Miraikan
Miraikan (Nasional Museum of Emerging Science and Innovation) berada di Odaiba, Tokyo. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Tiket masuk ke Miraikan cukup terjangkau. Untuk dewasa hanya 620 yen atau sekitar Rp 73 ribu, sementara anak-anak 210 yen atau Rp 24 ribu. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Miraikan kerap menjadi tempat pameran khusus. Saat ini tengah digelar The Art of Disney - The Magic of Animation. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Di lantai dua kita dapat melihat aksi Asimo, mulai dari berjoget hingga menendang bola. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Paling ikonik adalah Geo Cosmos. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Tiap waktu, tampilan bola digital ini akan berubah-ubah. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Salah satunya menampilkan tingkat panas di sejumlah tempat. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Di sepanjang jalan melingkar Geo Cosmos terpampang foto-foto para astronot. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Orang tua bisa mengajak buah hati mengenal science. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Semua disajikan menarik dan menyenangkan. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Kita dapat melihat bagaimana inovasi dalam beberapa tahun ke depan. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Jangan lewatkan Android cantik. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Area yang menyajikan suasana dalam pesawat ruang angkasa. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Begini toilet di pesawat ruang angkasa. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Sejumlah sesi workshop mengenal science sering digelar di Miraikan. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Patut dicoba kendaraan masa depan UNI-CUB. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Sejarah ekspedisi luar angkasa turut pula dihadirkan. Foto: detikINET/Adi Fida Rahman
Tertarik untuk berkunjung? Foto: detikINET/Adi Fida Rahman